Untuk melakukannya anda hanya perlu melakukan 3 langkah mudah di Photoshop (saya menggunakan Photoshop CS4), silahkan:
Langkah 1: buka foto berwarna anda di Photoshop, kemudian klik Image >> Mode >> pilih Lab Color
Langkah 2: Klik Image >> Apply Image, saat
kotak dialog muncul, centang Preview lalu ubah beberapa parameter
sebagai berikut: Channel: Lab (silahkan coba juga channel a atau b ) Blending: Soft Light (atau coba juga Overlay) Opacity: 80% (silahkan coba dinaikkan atau diturunkan) jangan lupa klik OK
Langkah 3: Anda akan melihat hasil pengubahan.
Sebelum disimpan, ganti lagi mode dari Lab Color ke RGB. Klik Image
>> Mode >> RGB. Sekarang kita bisa menyimpan hasil akhir
foto.
Satu contoh lagi hasil pengolahan foto warna dengan metode Lab Color ini, tampak lebih ngejreng bukan?
Terima kasih, semoga bermanfaat.
wah mantap juga tutornya, ane mau coba juga nih gan Batu Bungbulang
ReplyDeleteyoi boos ...
Delete